Grow Environmental Health Solidarity

Pembukaan
Sambutan Pembina Biro Kesehatan Lingkungan
Materi Kesehatan Lingkungan oleh Dosen Kesehatan Lingkungan
Materi AD/ART oleh Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) FKes
Materi Garis Besar Haluan Keorganisasian oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FKes
Kuis
Peserta GEHS 2020
Peserta GEHS 2020
Pelaksanaan : 2020-11-28 s/d 2020-11-28
Latar belakang diadakannya kegiatan Grow Environmental Helath Solidarity (GEHS) Biro Kesehatan Lingkungan 2020 yang berdasar sebagai bentuk pengenalan organisasi kepada mahasiswa baru program studi Kesehatan Lingkungan Universitas Dian Nuswantoro yang didalamnya sebagaian besar mahasiswa baru yang belum memahami arti keorganisasian. Oleh karena itu kami mengadakan kegiatan pengenalan organisasi ini dengan tujuan untuk mempererat rasa kekeluargaan dan kebersamaan sesama mahasiswa, khususnya mahasiswa Program Studi Kesehatan Lingkungan maka dibutuhkan suatu wadah untuk mewujudkannya. Biro Kesehatan Lingkungan merupakan suatu wadah organisasi kemahasiswaan yang mampu dan mempunyai program kerja untuk mewujudkan serta melaksanakan hal tersebut.

Kalender Akademik

Biro Kemahasiswaan

Biro Kemahasiswaan merupakan unit yang berfungsi untuk mengelola berbagai macam pelayanan kepada mahasiswa dan alumni UDINUS. Biro Kemahasiswaan mengelola rrusan Kemahasiswaan, termasuk kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa (UKM), organisasi mahasiswa, manajemen beasiswa dan urusan Alumni, termasuk organisasi alumni, pendataan kepindahan pegawai, sosialisasi lowongan pekerjaan

Alamat

Gedung A Lantai 1
Universitas Dian Nuswantoro
Jl. Nakula No. 5-11
Semarang

Designed and Developed by
PSI UDINUS
Top