RKT UKM MUSIK Tahun Ini
Nomor Kegiatan Nama Kegiatan Penanggung Jawab Maksud Tujuan Rencana Anggaran Tempat Pelaksana Waktu Mulai Waktu Selesai
DN.22.5 DINUS FEST A15.2020.01875 a. Menggalang rasa solidaritas yang bisa mengangkat serta menampung apresiasi seni generasi muda. b. Membantu meningkatkan kreatifitas MUSISI dalam hal bermain musik. c. Memperat rasa persatuan dan persaudaraan antar Musisi sehingga tercipta situasi yang d. aman dan tenteram. d. Menumbuhkembangkan semangat kebersamaan, motivasi dan sportifitas Pelajar dalam bidang kesenian. 5000000 UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO 2023-02-25 2023-02-25
DN.22.4 ACDC (AFTER CONCERT DINUS CREATIVE) A15.2020.01875 a. Turut merealisasikan visi-misi UKM Musik Udinus dalam hal kreatifitas. b. Mewadahi anggota UKM Musik Udinus dalam menampilkan kreatifitasnya. c. Sarana implementasi dari yang telah diajarkan dalam kegiatan pelatihan event management. d. Sebagai pelatuk kreatifitas anggota UKM Musik Udinus e. Melatih anggota UKM Musik dalam mengatur dan mengelola event sebelum nantinya terjun ke dalam event yang memiliki skala lebih besar. e. Sarana promosi UKM Musik dalam lingkup kampus Universitas Dian Nuswantoro 6000000 MEJA BATU UDINUS 2023-01-21 2023-01-21

Biro Kemahasiswaan

Deskripsi singkat. Ne usu modo dicat vituperata. Per ubique omnesque moderatius ea, cibo dissentiunt eu mei. Nec an viris scripserit. Ad antiopam voluptatibus duo, brute epicuri voluptaria ius ea, mel et quot sententiae.

Alamat

Gedung A Lantai 1
Universitas Dian Nuswantoro
Jl. Nakula No. 5-11
Semarang

Designed and Developed by
PSI UDINUS