KKN Aktivis

Perjalanan menuju kecamatan
Persiapan pemberangkatan
Briefing dan persiapan acara
Persiapan penyambutan
Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Hymne Udinus
Laporan ketua pelaksana
Sambutan Presiden Mahasiswa BEM-KM
Sambutan oleh WR III
Sambutan oleh Camat Getasan
Simbolis pemberian plang
Launching Aplikasi Kecamatan Getasan
Dokumentasi dan Penutupan Day 1
Pembukaan Pelatihan IT SMA sesi 1 Day 2
Pelatihan IT SMA sesi 1
Dokumentasi dan Penutupan Pelatihan IT Sesi 1
Dokumentasi dan Penutupan Pelatihan IT Sesi 2
Senam Day 3
Penyerahan Plakat
Penanaman di Desa Polobogo
Pelaksanaan : 2024-04-18 s/d 2024-04-20
KKN Aktivis merupakan salah satu kegiatan yang diharapkan memberi perubahan dalam pembangunan bangsa dan negara. Pada era globalisasi ini masih menyisakan ketertinggalan di masyarakat pada beberapa aspek nonfisik. kegiatan KKN Aktivis merupakan suatu bentuk pengabdian dengan cara memberikan pengalaman yang nyata kepada mahasiswa untuk mengabdi dan berdampak ditengah-tengah masyarakat di luar kampus dan secara langsung mengajar kepada mahasiswa untuk mengindentifikasi masalah isu-isu sosial. Beberapa aspek-aspek yang diperlihatkan dalam pelaksanakan KKN Aktivis adalah yang keterpaduan dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi yang berupa pengajaran, penelitian dan pengabdian masyrakat. Yang kedua pendekatan interdisipliner dan komperensif yang artinya pengabdian masyarakat bertolak dari permasalahan permasalahan yang nyata pada masyarakat yang di dekati menggunakan segala ilmu pengetahuan. Konsep KKN Aktivis ini salah satunya yaitu peningkatan ekonomi, yang berupa kegiatan peningkatan ekonomi pada daerah tersebut dengan tujuan untuk membantu perekonomian di kecamatan dan desa yang nantinya diharapkan setelah selesainya KKN Aktivis ini dapat meningkatkan ekonomi di daerah tersebut. Dengan demikian di harapkan pelaksanaan kegiatan KKN Aktivis memberikan dampak terhadap langkah pembangunan yang semakin dinamis untuk meningkatkan sumber daya manusia yang baik bagi mahasiswa, masyarakat maupun nusa dan bangsa dalam pemanfaatan dan pengelolaan sumber daya alam dan sumber daya manusia. KKN Aktivis sebagai studi yang dilakukan ditengah-tengah masyarakat guna mengimplementasikan keilmuan yang di miliki oleh setiap mahasiswa dari berbagai disiplin ilmu yang selanjutnta dapat di terapkan pada masyarakat sekitar.

Kalender Akademik

Biro Kemahasiswaan

Biro Kemahasiswaan merupakan unit yang berfungsi untuk mengelola berbagai macam pelayanan kepada mahasiswa dan alumni UDINUS. Biro Kemahasiswaan mengelola rrusan Kemahasiswaan, termasuk kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa (UKM), organisasi mahasiswa, manajemen beasiswa dan urusan Alumni, termasuk organisasi alumni, pendataan kepindahan pegawai, sosialisasi lowongan pekerjaan

Alamat

Gedung A Lantai 1
Universitas Dian Nuswantoro
Jl. Nakula No. 5-11
Semarang

Designed and Developed by
PSI UDINUS
Top