Communication Paradise

Open gate daftar ulang dan absensi peserta
Pembukaan dan Bridging MC
Lagu Indonesia Raya
Hymne UDINUS
Laporan Kegiatan Ketua Pelaksana
Sambutan Ketua Umum
Sambutan sekaligus pembukaan oleh KAPRODI
Perkenalan Juri Reporter Challenge
Perform Peserta Reporter dan penilaian
Penyerahan Plakat Juri Reporter Challlenge
Mini Games
Bridging MC
Perkenalan Juri Video Kreatif
Perform Peserta Video Kreatif dan Penilaian
Penyerahan Plakat Juri Video Kreatif
Awarding Peserta
Penutup & Foto Bersama
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Daftar kehadiran Commdise 6.0
Pengarsipan Surat Peminjaman Ruang E3
Pengarsipan Surat Peminjaman Ruang Gladi Bersih
Pengarsipan Surat Undangan Pengawas DPM FIK
Pengarsipan Surat Undangan Pengawas BEM FIK
Pengarsipan Surat Permohonan Roadshow SMA/ SMK
Pengarsipan Surat Undangan Koordinator Kemahasiswaan
Pengarsipan Surat Peminjaman Bendera
Pengarsipan Surat Permohonan Delegasi Peserta
Pengarsipan Berita Acara
Pengarsipan Berita Acara
Pengarsipan Sertifikat Pemenang Lomba Commdise 6.0
Pengarsipan Sertifikat Panitia Commdise 6.0
Pengarsipan Sertifikat Peserta Commdise 6.0
Pelaksanaan : 2025-01-25 s/d 2025-01-25
Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi merupakan organisasi di bawah naungan Fakultas Ilmu Komputer di Universitas Dian Nuswantoro. Organisasi ini dibentuk sebagai wadah bagi mahasiswa Ilmu Komunikasi untuk menjalankan tugas dan program kerja yang berhubungan dengan eksistensi jurusan Ilmu Komunikasi itu sendiri. Salah satu program kerja utama Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi yang akan diselenggarakan adalah Communication Paradise (COMMDISE) 6.0 tahun 2025. Sebagai bagian dari Program Kerja Tahunan, Commdise bukan pertama kali diadakan, melainkan telah berlangsung sejak tahun 2020, dimulai dari Commdise 1.0 hingga Commdise 5.0 di tahun 2024. Pada Commdise 6.0 tahun 2025 ini, perlombaan yang diadakan mencakup Reporter Challenge dan Creative Videos. Kedua kompetisi ini bertujuan untuk mengasah dan menampilkan kemampuan serta kreativitas peserta di bidang komunikasi, khususnya dalam public speaking dan pembuatan konten visual yang menarik. Reporter Challenge ditujukan untuk membantu peserta meningkatkan keterampilan berbicara di depan umum dan berperan sebagai reporter profesional. Sementara itu, Creative Videos memungkinkan peserta untuk mengekspresikan kreativitas mereka dalam menghasilkan video dengan pesan yang efektif dan menarik. Commdise 6.0 terbuka bagi siswa-siswi dan mahasiswa di Jawa Tengah. Melalui acara ini, Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi berharap eksistensi jurusan Ilmu Komunikasi di Universitas Dian Nuswantoro semakin dikenal oleh masyarakat luas. Acara ini juga diharapkan menjadi wadah bagi mahasiswa dan pelajar untuk mengembangkan potensi diri, sehingga dapat meraih prestasi melalui lomba-lomba yang diselenggarakan.

Kalender Akademik

Biro Kemahasiswaan

Biro Kemahasiswaan merupakan unit yang berfungsi untuk mengelola berbagai macam pelayanan kepada mahasiswa dan alumni UDINUS. Biro Kemahasiswaan mengelola rrusan Kemahasiswaan, termasuk kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa (UKM), organisasi mahasiswa, manajemen beasiswa dan urusan Alumni, termasuk organisasi alumni, pendataan kepindahan pegawai, sosialisasi lowongan pekerjaan

Alamat

Gedung A Lantai 1
Universitas Dian Nuswantoro
Jl. Nakula No. 5-11
Semarang

Designed and Developed by
PSI UDINUS
Top